Menyusun Buku
Resume ke-15
Tema : Langkah Menyusun Buku Secara Sistematis
Penulis : Endang Sri Purwanti
Buku pertamaku
Pengen banget dong ya seorang penulis mampu menyusun dan menerbitkanbuku, itu tujuan utama.
Gampang banget bisa mewujudkannya langkah pertama punya naskah. Kumpulin ya kawan naskah kalian yang berserakan dalam satu folder. Pilah pilih yang mana sejenis. Misal artikel temannya ya artikel. Fiksi dan kawan-kawanya dengan berbagai genre disatukan. Sudah terkumpul mulai dah melakukan penyuntingan dan proofreading tentang ukuran kertas yang diminta penerbit. Kalau fiksi misal antologi cerpen biasanya ukuran A.5 minimal 40 halaman atau sekira 10 cerpen, untuk non fiksi semacam buku pelajaran ukuran kertas B.5 minimal 180 halaman.
Hati-hati terserang mental blocking alias mati ide yang gak bisa dikendalikan. Nyemil yuk. Lanjutkan dengan aktivitas lain misal hunting cari foto di Internet boleh atau dari koleksi foto di galeri biar lebih hidup yang kita tulis. Jika semua sudah, mulai merancang ke pembuatan daftar isi, idealnya sih terdiri atas lima bab. B1. Pendahuluan, B.2. Kajian Teori, B.3. Metode Penelitian, B4. Hasil Penelitian, dan B.5. kesimpulan dan saran.
Baik Kawan, fighting, nikmati saja ya, gak usah dianggap beban. "Menulis lah bukan karena angka kredit, ingin dipuja dan dipuji tapi menulislah sebagai bagian kehidupan, jejak di masa depan"
Mari kita COBA,LAKUKAN,BUDAYAKAN dan KONSISTEN dalam menyusun buku yg sistematis
BalasHapusWah paket lengkap...tetap semangat
BalasHapusSuka sama kalimat terakhir nya bu.. Harus smangat sllu ya bu
BalasHapusSemangat 💪
BalasHapus